Postingan

Menampilkan postingan dari 2015

Bahtera Pena Para Ulama

Umat Islam mencapai kejayaannya, manakala para generasinya bekerja keras, tanpa kenal lelah untuk menggapai cita-citanya. Hal ini terbukti pada zaman keemasan Islam di mana para ulama telah menorehkan berbagai karya agung yang mereka toreh dengan keringat, air mata dan darah mereka. Karya-karya besar mereka sebagiannya sudah sampai kepada kita, sehingga kita bisa ikut merasakan manfaatnya yang begitu besar khususnya di dalam memahami ajaran agama kita. Sebagai generasi yang datang terakhir, hendaknya kita mengambil pelajaran dari karya-karya tersebut, bagaimana mereka menorehnya, bagaimana mereka mengerjakan pekerjaan yang besar tersebut, padahal kemampuan mereka sebagai manusia bisa dikatakan sama dengan kemampuan kita. Tetapi mereka bisa membuktikannya, sedang kita belum bisa membuktikannya. Apa yang membedakan antara mereka dengan kita ? Bukankah mereka adalah manusia yang juga makan dan minum sebagaimana kita makan dan minum ? Bahkan pada masa mereka sarana kehidupan sangat sede

ANTARA MAHASISWA DAN ORGANISASI KAMPUS

Gambar
Abstrak Mahasiswa disebut-sebut sebagai kaum intelektual yang berpikir cerdas, ilmiah dan bersikap kritis terhadap keadaan yang dianggap tidak ideal. Namun untuk mewujudkan itu, mahasiswa dituntut untuk memiliki kemampuan Hardskill dan Softskill . Hardskill tentu bisa didapat dari materi yang disampaikan dosen, buku yang ada di perpustakaan, ataupun kegiatan praktikum. Hardskill penting untuk dikuasai, karena inilah yang membedakan antara mahasiswa yang bisa berpikir ilmiah dengan orang awam yang tidak menempuh pendidikan tingkat tinggi. Sedangkan softskill bisa kita kuasai dengan aktif mengikuti berbagai seminar, sering berinteraksi dengan orang lain dan learning by doing atau aktif dalam berbagai organisasi yang ada baik di dalam kampus maupun di luar kampus. Dengan berorganisasi, softskill kita akan semakin terasah. Softskill juga penting untuk kita kuasasi, karena diibaratkan sebagai praktek dari ilmu yang sudah didapat. Jadi, baik hardskill maupun softskill sangat penti